Tanda Anak Ditelantarkan – Kasih dan sayang merupakan kebutuhan dasar anak yang harus dipenuhi oleh orangtuanya. Namun, berdasarkan survei yang dilakukan menunjukkan 1 dari 10 anak yang mengalami penelantaran. Mungkin jika kita membayangkan penelantaran anak, yang ada dibenak kita adalah kelaparan, kotor, kurus, dan sebagainya. Memang benar seperti itu, karena penelantaran adalah bentuk paling umum …
Tag: Mendidik Anak Di Rumah
Membentuk Karakter Anak Dari Sifat Rasulullah
Membentuk Karakter Anak – Anak tumbuh dengan memiliki akhlak mulia adalah dambaan setiap orangtua. Dan sebagai umat muslim, tentu kita tahu bahwa tidak ada lagi contoh figur dengan akhlak mulia yang cocok sebagai panutan selain dari perilaku Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam dalam kesehariannya. Menerapkan contoh perilaku Rasulullah sangatlah penting untuk dimulai sejak dini hingga …
Manfaat PAUD atau Pendidikan Anak Usia Dini
Manfaat PAUD – Pendidikan adalah salah satu kebutuhan dasar bagi anak dan saat ini kesadaran masyarakat akan pentingnya pendidikan semakin meningkat. Pendidikan diperlukan untuk anak mencapai cita-citanya dan untuk menghadapi persaingan hidup dimasa yang akan datang. Anak perlu mendapatkan pendidikan sejak dini. Saat ini banyak yang mendirikan lembaga pra sekolah untuk anak usia dini atau …
Anak Pertama Kali Sekolah Begini Agar Tidak Takut Bund!
Anak Pertama Kali Sekolah – Anak takut untuk pergi ke sekolah untuk pertama kalinya bukanlah hal yang jarang terjadi. Memasuki lingkungan baru memang bukanlah hal mudah bagi anak sehingga menimbulkan rasa cemas dan terkadang membutuhkan waktu yang cukup lama untuk mengatasinya. Selain karena lingkungan yang baru (tempat, orang-orang, aturan, dll), penyebab lainnya adalah malu, bingung …
Hindari Sebutan Anak Nakal Pada si Kecil Ya Bund
Hindari Sebutan Anak Nakal – Bunda salah satu orangtua yang sering melabel anak dengan sebutan “Nakal” kalau perilakunya tidak sesuai dengan harapan Bunda, tidak penurut, suka bikin emosi, dan lainnya? Sebaiknya hentikan sebutan nakal pada anak dari sekarang Bund, walaupun Bunda hanya sekedar mengingatkan anak agar tidak nakal. Karena jika Bunda sering atau sudah menjadi …
Anak Laki Main Boneka Kok Dilarang Bund?
Anak Laki Main Boneka – Apakah Bunda salah satu dari orangtua yang berpikir dan memberikan mainan boneka hanya untuk anak perempuan dan robot-robotan atau mobil-mobilan hanya untuk anak laki-laki? Inilah yang telah tertanam dipikiran msayarakat kita selama ini, bahkan sampai saat ini. Orangtua pasti berpikir kalau anak laki-laki diberi atau suka main boneka atau masak-masakan …