Di antara akhlak seorang muslim adalah memuliakan tetangga, baik tetangganya seorang muslim atau pun bukan. Begitu besarnya hak tetangga sehingga Nabi Muhammad shalallahu ‘alaihi wa sallam bersabda sebagaimana disebutkan dalam Shahih Bukhari dari Abu Syuraih radhiyallahu ‘anhu: “Demi Allah, tidak beriman. Demi Allah, tidak beriman. Demi Allah, tidak beriman,” ditanyakan, “Wahai Rasulullah, siapa dia?” Rasulullah …