Menjaga Daya Tahan Tubuh – Daya tahan tubuh pada balita belum sekuat seperti anak yang sudah remaja karena masih dalam tahap perkembangan dan akan menjadi lebih baik seiring waktu. Dalam kesehariannya Si Kecil bertemu dengan beragam jenis virus dan bakteri yang bisa saja membuat dia jatuh sakit. Namun ketika Si Kecil sakit seperti batuk, pilek, …